Kredit multiguna adalah produk kredit yang tujuan penggunaannya untuk semua kebutuhan, baik untuk modal kerja, investasi maupun untuk konsumtif.
- Biaya provisi kredit dikenakan sebesar 1% dari plafond kredit.
- Biaya administrasi dikenakan sebesar 2% dari plafond kredit.
- Suku bunga yang diberikan dihitung secara Tetap atau Flat dari plafond kredit.
- Jangka waktu kredit maksimal 7 tahun.
- Suku bunga tetap / flat sebesar 1 - 1,3% perbulan.
- Mengisi formulir / aplikasi permohonan kredit yang disediakan oleh bank.
- Fotocopy KTP Suami dan Istri, bagi yang sudah menikah.
- Fotocopy Akta Nikah bagi yang sudah menikah.
- Fotocopy Akta Cerai bagi yang bercerai.
- Fotocopy Kartu Keluarga.
- Pas photo terbaru Suami dan Istri.
- Fotocopy Jaminan / Agunan.
- Memiliki rekening tabungan di PT. BPR BKK Kota Semarang.
- Menyerahkan jaminan / agunan.
- Diperuntukkan bagi masyarakat yang berusia minimal 21 tahun dan / atau sudah pernah menikah.
Ruko Permata Sriwijaya Blok H-I, Jalan Sriwijaya No.8B, Semarang
bkksmgtgh@yahoo.com
024-8419055
© PT. BPR BKK Kota Semarang (Perseroda). All Rights Reserved.